JAKARTA, KOMPAS.com – Kalangan pengusaha meminta pemerintah untuk menyediakan instrumen yang lebih fleksibel bagi pengusaha untuk menampung dana-dana repatriasi dari kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty. “Instrumen harus fleksibel dan bebas. Itu usulan dari teman-teman yang berencana memasukkan dananya,” ucap… Read More ›
Month: Mei 2016
BI Minta BUMN dan Swasta Siapkan Instrumen Investasi untuk Tampung Dana Repatriasi Tax Amnesty
JAKARTA, KOMPAS.com – Gubernur Bank Indonesia (BI) Agus DW Martowardojo mengatakan, harus ada instrumen investasi yang tepat guna mengantisipasi dana repatriasi dari kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty. Agus pun menyoroti pentingnya peran swasta terkait hal ini. Menurut Agus, sektor… Read More ›
Italia berhasil raup USD 80 M dari pengampunan pajak
Merdeka.com – Pemerintah dan DPR sedang mematangkan Rancangan Undang-Undang Pengampunan Pajak atau Tax Amnesty. Apabila berhasil disahkan, maka tax amnesty kali ini merupakan yang ketiga kali dilaksanakan di Indonesia. Pada 1964 dan 1984, Indonesia pernah melaksanakan tax amnesty dengan tujuan… Read More ›
Tax amnesty dinilai bisa jadi solusi stagnansi penerimaan negara
Merdeka.com – Direktur Eksekutif Center for Indonesia Taxation Analysis (CITA) Yustinus Prastowo mengakui, pengampunan pajak atau tax amnesty bisa menjadi jalan keluar bagi stagnansi penerimaan negara. “Namun tanpa visi yang jelas dan persiapan yang matang, program ini berpotensi tidak efektif,”… Read More ›
Pernah gagal dua kali, Bos Pajak yakin tax amnesty kali ini sukses
Merdeka.com – Pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) akan melanjutkan pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengampunan Pajak atau Tax Amnesty usai masa reses para anggota dewan pada bulan ini. Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak Kementerian Keuangan optimistis program tax amnesty kali ini… Read More ›
Apersi: Pengampunan pajak, ada yang menakuti itu sebagai perangkap
Merdeka.com – Ketua Umum Asosiasi Pengembang Perumahan dan Permukiman Seluruh Indonesia (Apersi) Eddy Ganefo menilai tax amnesty atau pengampunan pajak sangat baik untuk pengusaha. Namun, diakuinya, ada pihak yang sengaja meneror pengusaha dengan menyebut itu adalah jebakan. “Ini kesempatan yang… Read More ›
Tax amnesty incar dana pengusaha RI yang ‘parkir’ di luar negeri
Merdeka.com – Anggota Komisi XI dari Fraksi PDIP Hendrawan Supratikno mengatakan, kebijakan Tax Amnesty nantinya akan menyasar para pengusaha Indonesia yang memiliki dana besar dan ‘terparkir’ di luar negeri. Tujuannya agar bersedia memulangkan dana mereka dan mulai berinvestasi di Indonesia…. Read More ›
Tax Amnesty, ada pengusaha yang khawatir nanti dikejar-kejar
Merdeka.com – Wakil Ketua MPR Oesman Sapta Odang mengatakan tax amnesty atau pengampunan pajak menjadi babak baru dalam ekonomi Indonesia. Dari situ, pemerintah bisa menggenjot penerimaan pajak sekaligus menarik pulang banyak dana konglomerat Tanah Air yang tersimpan di luar negeri… Read More ›
Hati-hati maksud terselubung di balik RUU pengampunan pajak
Merdeka.com – Di awal pemerintahannya Presiden Joko Widodo (Jokowi) berambisi untuk melakukan pembangunan infrastruktur. Hal itu ia klaim untuk menggenjot perekonomian nasional. Sejumlah program mulai dari Tol Laut, izin satu pintu untuk dunia usaha hingga menelurkan RUU Pengampunan Pajak pun… Read More ›
Wapres akui tak bisa pastikan uang masuk dari RUU Tax Amnesty
Merdeka.com – Wakil Presiden Jusuf Kalla mengakui jika pemerintah belum dapat memastikan nominal uang yang akan dibawa pulang dari pemberlakuan UU Tax Amnesty atau pengampunan pajak. Pasalnya, hingga saat ini baik Menteri Keuangan dan Bank Indonesia masih melakukan kajian memperkirakan… Read More ›