JAKARTA – Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan mengungkapkan, dana repatriasi tax amnesty berpotensi besar untuk pembangunan infrastruktur di Natuna, Kepulauan Riau. Hal tersebut diungkapkan pada saat acara Sosialisasi Tax Amnesty di JIEXPO Kemayoran, Jakarta Pusat, yang dihadiri 10.000… Read More ›
DPR
Pemahaman Persuasif Tentang Amnesti Pajak
Pajak merupakan tumpuan utama 85% dari APBN. Karena itu, penghimpunan sektor pajak diharapkan benar-benar efektif, sehingga target-target pajak bisa tercapai dengan baik. Pemahaman masyarakat tentang manfaat pajak harus melalui cara-cara persuatif. Hal itu diungkapkan Andi Surya, senator DPD RI, dalam… Read More ›
Bupati Minta WP Patuhi Tax Amnesty
Tax Amnesty yang terus digencar-gencarkan oleh pemerintah pusat kepada wajib pajak, mendorong pemkab melakukan hal serupa. Pemkab sendiri telah menyiapkan waktu untuk mengumpulkan pengusaha, wajib pajak untuk mensosialisasikan Tax Amensty tersebut. “Sebenarnya sudah disiapkan waktu, saat rapat Forkopimda kemarin. Namun,… Read More ›
Keberhasilan Tax Amnesty Jadi Penentu Langkah BI Soal Moneter
Bank Indonesia menilai keberhasilan amnesti pajak pada tahun ini untuk merepatriasi dana ke dalam negeri akan membuat ruang pelonggaran moneter semakin terbuka. Ekonom Senior Kenta Institute Eric Alexander Sugandi menilai keberhasilan amnesti pajak akan membuat aliran dana masuk (inflows) sehingga… Read More ›
Baru 344 Orang Ikut Tax Amnesty dan Lapor Harta Rp 3,7 T, Jokowi: Masih Sedikit
Jakarta -Presiden Joko Widodo (Jokowi) sempat menyinggung soal jumlah peserta tax amnesty yang masih sedikit. Menurut data yang diterima Jokowi, jumlah peserta hingga hari ini mencapai 344 wajib pajak dengan total harta yang dideklarasi sebanyak Rp 3,7 triliun. Jokowi mengatakan… Read More ›
Jokowi Minta Pegawai Pajak Ramah Sosialisasikan Tax Amnesty
Presiden Joko Widodo memimpin pelaksanaan sosialisasi tax amnesty yang ketiga di JI-Expo Kemayoran, pada hari ini, Senin 1 Agustus 2016. Jokowi pun optimis target dana tax amnesty sebesar Rp165 triliun akan tercapai. Jokowi mengatakan ia telah memberikan arahan kepada kepala… Read More ›
Jokowi: Pemerintah Yakin Menangkan UU Tax Amnesty
JAKARTA – Presiden Joko Widodo menyatakan keyakinannya bahwa pemerintah akan memenangkan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2016 tentang Amnesti Pajak yang sudah diajukan permohonan uji materiilnya ke Mahkamah Konstitusi (MK). “Yang penting pemerintah akan all out, agar MK tetap memenangkan UU… Read More ›
Jokowi: Dana Tax Amnesty Akan Banyak Masuk di Agustus dan Awal September
Jakarta -Presiden Joko Widodo (Jokowi) membuka sosialisasi tax amnesty di JIExpo Kemayoran, Jakarta Pusat. Jokowi optimistis, dana tax amnesty akan mengalir deras mulai bulan ini hingga awal September. “Saya mengatakan, minggu ketiga dan keempat Agustus dan awal September banyak yang… Read More ›
Saat Jokowi Minta Kapolri dan Jaksa Agung Yakinkan 10.000 Pengusaha soal “Tax Amnesty”
Presiden Joko Widodo menjamin peserta amnesti pajak tidak akan dikenai sanksi administrasi atau sanksi pidana perpajakan. Sebab, hal itu diatur di dalam undang-undang. Hal tersebut ditegaskan Jokowi ketika menyampaikan sosialisasi implementasi Undang-Undang Penghapusan Pajak atau tax amnesty di depan sekitar… Read More ›
Jokowi: Tax Amnesty Bukan Hanya untuk Konglomerat
JAKARTA – Presiden Joko Widodo (Jokowi) menyatakan kebijakan amnesti pajak tidak hanya untuk konglomerat tetapi juga para pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). “Amnesti pajak ini bukan hanya untuk konglomerat, yang belum punya nomor pokok wajib pajak atau NPWP… Read More ›