Hari ini merupakan hari terakhir periode pertama program pengampunan pajak alias tax amnesty. Sudah banyak warga yang rela mengantre berjam-jam di kantor pajak untuk melaporkan hartanya. Menanggapi hal itu wakil Menteri Keuangan Mardiasmo mengatakan seluruh kanwil dan KPP di Indonesia… Read More ›
tax amnesty
KPP Pratama Grogol Petamburan Lebih Banyak Layani Wajib Pajak Menengah-Bawah
Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Grogol Petamburan Ar Ar Aryaman menegaskan para wajib pajak (WP) yang mengikuti program Tax Amnesty periode 1 di kantor yang dipimpinnya bukan merupakan tipe kelas atas. Ia menjelaskan wajib pajak yang menyetorkan dana tebusan,… Read More ›
Tahap I Tax Amnesty Hampir Berakhir, Sudah 7.000-an Wajib Pajak Yang Bayar Tebusan 2 Persen
Jelang penutupan Tax Amnesty periode I, Kepala Kantor Pelayanan Pajak (KPP) Pratama Grogol Petamburan, Ar Ar Aryaman mengatakan dari 9 ribuan wajib pajak (wp) yang dilayani, baru 7 ribuan wp yang telah menyetorkan dana tebusan sebanyak 2 persen tersebut. “Kami… Read More ›
Mendekati Penutupan Periode I, 700 Wajib Pajak Daftar Tax Amnesty di KPP Pratama Grogol Petamburan
Jelang penutupan Tax Amnesty periode I, ratusan wajib pajak telah mengantre di KPP Pratama Grogol Petamburan sejak Kamis (29/9/2016) dini hari. Pantauan Tribunnews, sebanyak 795 wajib pajak telah mengambil nomor antrean, dan 606 diantaranya telah dilayani oleh petugas pelayanan pajak…. Read More ›
Sri Mulyani soal tarif tebusan: Periode I habis, dunia tak runtuh!
Menteri Keuangan Sri Mulyani meminta masyarakat agar memanfaatkan program amnesti pajak yang diusung pemerintah. Sebab, momen ini terbilang langka lantaran memiliki tarif rendah dibandingkan negara lainnya. “Tax Amnesty yang rate-nya sangat rendah ini memang sangat langka. Biasanya rate-nya turun hanya… Read More ›
Sri Mulyani sebut uang tebusan Tax Amnesty bakal tembus Rp 92 T
Periode I program Tax Amnesty atau Pengampunan Pajak akan berakhir pada Jumat (30/9). Selanjutnya, pada periode II nanti, pemerintah akan mengenakan uang tebusan sebesar 3 persen atau lebih tinggi dibanding periode I yang hanya 2 persen. Di Periodi I ini,… Read More ›
Dewan penasehat Peradi ikut ungkap harta dalam program Tax Amnesty
Dewan Penasehat Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi), Lucas, siang tadi mendatangi Kantor Wilayah Ditjen Pajak Jakarta Selatan. Kedatangan Lucas yang juga merupakan Kurator Senior ini untuk mengikuti program Pengampunan Pajak atau Tax Amnesty. Lucas yang juga pendiri dan menjabat sebagai Ketua… Read More ›
Menkeu sebut sistem Tax Amnesty kelebihan beban akibat ramai peminat
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan minat pengusaha sangat tinggi dalam mengikuti program Tax Amnesty atau pengampunan pajak. Bahkan, sistem operasi Tax Amnesty disebut sampai kelebihan beban. “Sistem kami sangat overload,” ujarnya di Komisi XI Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Jakarta,… Read More ›
ADB: Jangan Fokus “Tax Amnesty”, tetapi “Tax Reforms”
JAKARTA, KOMPAS.com – Bank Pembangunan Asia atau Asian Development Bank (ADB) memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini menjadi 5 persen dari outlook Maret yang di level 5,2 persen. Meski demikian, Kepala Perwakilan ADB Indonesia Steven Tabor mengatakan, ADB tidak… Read More ›
Kembali Sambangi Kantor Pajak, Sandiaga Uno Ikut “Tax Amnesty” atas Nama Pribadi
JAKARTA, KOMPAS.com – Pengusaha yang juga calon Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menyambangi Kantor Wilayah Wajib Pajak Besar di Jalan Jenderal Sudirman, Jakarta, Rabu (28/9/2016). Kedatangannya ke kantor pajak untuk menyerahkan Surat Pernyataan Harta (SPH) dalam rangka mengikuti program… Read More ›