berita ekonomi

Ada Tax Amnesty II, Jokowi & Sri Mulyani Kok Ingkar Janji?

Wacana pelaksanaan pengampunan pajak atau tax amnesty jilid II mulai tersirat. Baru-baru ini, Menteri Keuangan Sri Mulyani lewat bahan paparan rapat kerja dengan Komisi XI DPR mengungkapkan ada dua opsi yang ditawarkan atas pelaksanaan tax amnesty jilid II. Kendati demikian,… Read More ›

Dua Skema Tax Amnesty Jilid II

Pemerintah bakal melakukan reformasi administrasi dan kebijakan perpajakan pada 2022 mendatang. Dalam meningkatkan pendapatan lewat reformasi perpajakan, salah satu poin yang masuk dalam kerangka rencana Kementerian Keuangan yaitu melalui pengampunan pajak atau tax amnesty. Dalam paparan Menteri Keuangan saat menghadap… Read More ›