Jakarta – Guna mengejar lebih banyak peserta tax amnesty atau pengampunan pajak, Direktorat Jenderal Pajak (DJP) sudah memuka seluruh Kantor Pelayanan Pajak (KPP) setiap hari, dari Senin sampai Minggu tanpa hari libur. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Humas DJP, Hestu Yoga… Read More ›
DPR
Ditjen Pajak: Ikut Tax Amnesty Jangan Setengah-setengah
Jakarta – Direktorat Jenderal Pajak (DJP) mengupayakan target dari uang tebusan program pengampunan pajak atau tax amnesty. Diberlakukan sejak 1 Juli 2016, tercatat sampai hari ini, uang tebusan yang masuk baru sebesar Rp 8,14 triliun. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Humas… Read More ›
Hanya 28 Juta Orang RI Punya NPWP, Kemenkeu: Ada yang Nggak Benar
Jakarta – Kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty tidak hanya bermanfaat untuk meningkatkan penerimaan negara. Dana repatriasi dari hasil kebijakan pengampunan pajak dapat menjadi sumber investasi baru kalau dikelola secara baik. Apalagi, saat ini anggaran pemerintah sudah terbatas dan tidak… Read More ›
Jika Target Tax Amnesty Tak Tercapai, Anggaran Dipotong Lagi?
Jakarta – Pemerintah melakukan pemangkasan anggaran terhadap belanja Kementerian Lembaga (KL) dan transfer ke daerah dan dana desa. Bila target tax amnesty tak tercapai, haruskah dilakukan pemangkasan lagi? Pemangkasan dilakukan karena diperkirakan sebanyak Rp 219 triliun penerimaan pajak tidak akan… Read More ›
Target Tax Amensty Masih Jauh, Periode I Tidak Akan Diperpanjang
Jakarta – Pemerintah menargetkan penerimaan negara dari tax amnesty sebanyak Rp 165 triliun. Berdasarkan data statistik tax amnesty Direktorat Jenderal (Ditjen) Pajak semalam dana tax amnesty yang terkumpul sekitar Rp 8,39 triliun. Masih jauhnya penerimaan dari target membuat beberapa kalangan… Read More ›
Nikmati Layanan ‘Jalur Cepat’ Tax Amnesty dari BCA
BCA menyediakan layanan ‘jalur cepat’ untuk menerima pembayaran uang tebusan dan bank swasta ini menjadi bank pertama yang menyediakan layanan ini. Siang itu, help desk yang berlokasi di Kantor Pusat Direktorat Jenderal Pajak Jalan Gatot Subroto Nomor 40-42 Jakarta Selatan… Read More ›
Pemerintah Belum Siapkan Perppu untuk Perpanjang Periode Tebusan 2% Amnesti Pajak
Jakarta – Pemerintah belum mengusulkan perpanjangan periode pertama amnesti pajak lewat mekanisme peraturan pemerintah pengganti undang-undang (perppu) kepada DPR. Pemerintah lebih mengakomodasi pemberian kemudahan pengisian formulir kepada para pengusaha. Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Suahasil Nazara mengatakan pemerintah tetap mengikuti… Read More ›
Jamin Kualitas Layanan Tax Amnesty, Ini yang Dilakukan Ditjen Pajak
Jakarta -Program pengampunan pajak atau tax amnesty terus bergulir. Diprediksi, puncak frekuensi wajib pajak (WP) yang melaporkan hartanya akan mencapai puncaknya pada bulan September saat ini, lantaran uang tebusannya hanya 2% saja. Direktur Penyuluhan, Pelayanan, dan Humas Ditjen Pajak, Hestu… Read More ›
Siap-Siap Diperiksa kalau Betulkan SPT Ketimbang Tax Amnesty
Peraturan Direktur Jenderal Pajak tentang pengampunan pajak atau amnesti pajak (tax amnesty) yang baru dirilis akhir bulan lalu, memberikan opsi pelaporan harta wajib pajak melalui pembetulan surat pemberitahuan (SPT) pajak. Namun, berbeda dengan amnesti pajak, petugas pajak akan memeriksa semua harta… Read More ›
Apakah Melaporkan Harta Melalui Pembetulan SPT Dikenai Denda?
Wajib pajak yang sudah yakin taat membayar pajak penghasilan (PPh) setiap tahun bisa melakukan pembetulan Surat Pemberitahuan (SPT). Langkah ini bisa dilakukan untuk mengungkapkan harta yang selama ini tidak atau belum dilaporkan dalam SPT. Wajib pajak tersebut tidak akan dikenakan… Read More ›