DPR

Fraksi PDI-P Masih Keberatan Soal Tarif

JAKARTA. Penyelesaian pembahasan Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengampunan Pajak atau tax amnesty kembali diragukan akan kelar tepat waktu. Pasalnya partai pendukung pemerintah, yaitu PDI Perjuangan mengaku tidak terburu-buru menyelesaikan RUU ini. Politisi PDI-P yang juga anggota Panitia Kerja (Panja) RUU Tax… Read More ›

PENEGAKAN HUKUM MASIH FOKUS WAJIB PAJAK KELAS TERI

Alotnya proses pembuatan UU Tax Amnesty di DPR dikarenakan ada tiga persoalan. Pertama, belum sinkronnya antara legislatif dan eksekutif tentang pembahasan tax amnesty (pajak pengampunan). Kedua, masih mengganjalnya kepentingan di kalangan pengusaha dengan pemerintah. Dan terakhir, belum tersosialisasikannya rencana RUU… Read More ›

VIRUS TAX AMNESTY

DEWASA ini pemerintahan Indonesia dihadapkan dengan masalah ekonomi yang tidak ringan. Tingginya ketergantungan pada pasar ekspor, investasi asing dan utang luar negeri menyebabkan Indonesia sangat rentan pada perubahan situasi ekternal. Jatuhnya harga komoditas global yang selama ini menjadi andalan Indonesia… Read More ›

CATAT, SUDAH 31 NEGARA TERAPKAN TAX AMNESTY

Kebijakan pengampunan pajak (tax amnesty) kini menjadi program yang lazim dilakukan banyak negara untuk menarik modal (repatriasi) dan memperkuat basis wajib pajak baru. Pengamat perpajakan Universitas Indonesia, Danny Darussalam menjelaskan bahwa kebijakan umum penerapan tax amnesty yang dilakukan banyak negara… Read More ›

Pengampunan Pajak Di Persimpangan Senayan

Menteri Koordinator Politik, Hukum, dan Keamanan Luhut Binsar Pandjaitan menggelar pertemuan di Hotel Grand Hyatt, Jakarta, Senin malam pekan lalu. Mengundang sejumlah pemimpin partai politik dan fraksi di Dewan Perwakilan Rakyat, Luhut menagih komitmen mereka mendukung program pemerintah. Salah satu… Read More ›

Panja Tax Amnesty Baru Membahas 19 Pasal

Jakarta. Panitia Kerja (Panja) Rancangan Undang-Undang (RUU) Pengampunan Pajak alias tax amnesty baru membahas 19 pasal dari 27 pasal yang ada dalam beleid tersebut. Walau masih banyak pasal yang harus dibahas secara mendalam, Panja yang berisi pemerintah dan Dewan Perwakilan… Read More ›

Menunggu Keputusan Politis di DPR

JAKARTA – Rapat anggota panitita kerja (Panja) Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang pengampunan pajak di beberapa hotel mewah di Jakarta, tiga pekan ini tak menghasilkan keputusan penting. Selama tiga pekan, setiap perwakilan mempertahankan sikap sendiri-sendiri. Masing-masing partai dan pemerintah masih keukeuh… Read More ›

Sinyal Bahaya Bagi Penerimaan Negara

Ada satu ciri khas pemerintahan Joko Widodo (Jokowi) yang mengemuka dalam masa kurang lebih dua tahun berkuasa. Yakni, pasang target tinggi lebih dulu. Soal bakal tercapai atau tidak urusan belakangan. Contohnya banyak dan gampang ditemui. Mulai dari 12 paket ekonomi… Read More ›

Panja RUU Tax Amnesty Tak Lagi di Hotel Mewah

PEMBAHASAN Rancangan Undang-Undang (RUU) tentang Pengampunan Pajak sudah berlangsung tiga pekan. Namun, anggota Panitia Kerja (Panja) yang terdiri dari perwakilan pemerintah dan anggota DPR belum menyelesaikan tugasnya, meskipun proses pembahasan dilengkapi dengan berbagai fasilitas mewah hotel berbintang, mulai dari Hotel… Read More ›