Direktur Eksekutif Pratama-Kreston Tax Research Institute (TRI) Prianto Budi Saptono mengungkapkan, ternyata alasan dibalik permintaan Pemerintah ke DPR untuk bahas tax amnesty jilid 2 berkaitan dengan data dari Automatic Exchange of Information (AEoI) 2018. Berdasarkan dokumen Kementerian Keuangan (Kemenkeu) yang diterima oleh… Read More ›
DPR
Tarif Pajak Nggak Naik Tahun Ini, Tax Amnesty Jadi?
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menegaskan kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN), pajak penghasilan (PPh) orang pribadi, tidak bergulir tahun ini. Termasuk juga tax amnesty jilid dua yang sempat diajukan ke DPR. Menurut Sri Mulyani, pemerintah masih harus fokus terhadap… Read More ›
Deretan Jurus Pemerintah Tambal Defisit Anggaran, Kenaikan PPh hingga Tax Amnesty
Dalam sidang Paripurna DPR RI Masa Persidangan V Tahun 2020-2021, Menteri Keuangan Sri Mulyani menyampaikan bahwa Pemerintah menetapkan defisit Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2022 berada di kisar 4,51 persen sampai 4,85 persen dari Produk Domestik Bruto (PDB). Angka… Read More ›
Menkeu: Takkan Ada ‘Tax Amnesty’ seperti 2016-2017
Pemerintah tidak akan mengeluarkan fasilitas pengampunan pajak (tax amnesty)seperti yang diberikan pada 2016-2017. Namun, reformasi perpajakanyang sedang dilakukan pemerintah saat ini bakal mendukung dan menindaklanjuti tax amnesty 4-5 tahun lalu. Menurut Menteri Keuangan (Menkeu), Sri Mulyani Indrawati, Undang-Undang (UU) Nomor… Read More ›
Pro-Kontra Rencana Penerapan Tax Amnesty Jilid II
Pemerintah akan menerapkan pengampunan pajak atau tax amnesty yang sempat dilakukan pada 2016. Presiden Joko Widodo telah mengirimkan surat kepada DPR RI untuk membahas Rancangan Undang-Undang perubahan kelima tentang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (KUP), salah satunya tax amnesty…. Read More ›
Sri Mulyani Beberkan Soal Wacana Tax Amnesty Jilid II
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati berbicara soal wacana program pengampunan pajak atau Tax Amnesty Jilid II. Hal itu merupakan langkah dalam upaya melaksanakan reformasi perpajakan. “Untuk meningkatkan kepatuhan wajib pajak, kami menyadari bahwa sudah ada tax amnesty waktu itu dan sebetulnya dari… Read More ›
Faisal Basri Sebut Ada ‘Orang Kuat’ di Balik Tax Amnesty II
Rencana tax amnesty jilid II muncul karena pemerintah dianggap tidak mampu untuk mengejar para pengemplang pajak yang dicurigai adalah orang-orang ‘kuat’ di negara ini. Demikianlah diungkapkan Ekonom Senior Faisal Basri dalam wawancara dengan CNBC Indonesia TV, Senin (24/5/2021) “Ini karena… Read More ›
Akhirnya, Sri Mulyani buka suara soal tax amnesty jilid II
Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto sebelumnya mengatakan pemerintah berencana akan menggelar tax amnesty jilid II tahun depan. Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani Indrawati menjelaskan asal muasal program tersebut. Menkeu menyampaikan pengampunan pajak yang diagendakan oleh pemerintah bukan seperti… Read More ›
Kok Mau Ada Lagi, Pak Jokowi? Katanya Tax Amnesty Sekali Saja
Tak ada angin tak ada hujan, secara mengejutkan pemerintah akan kembali mengaktifkan implementasi program kebijakan pengampunan pajak alias tax amnesty jilid kedua. Kebijakan tersebut akan ditempuh melalui perubahan Undang-Undang (UU) Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan alias KUP. Dalam waktu… Read More ›
DPR Sebut Tax Amnesty hanya Untungkan Pengusaha Kakap, Sementara UMKM Terus Dipajaki
Rencana pemerintah kembali meneruskan kebijakan pengampunan pajak atau tax amnesty jilid II melalui revisi Undang-Undang Ketentuan Umum dan Tata Cara Perpajakan (UU KUP) menuai kritik, bahkan penolakan dari parlemen. Anggota Komisi XI DPR RI Fauzi H Amro menilai kebijakan tax… Read More ›