pemeriksaan pajak

Waspadai dampak penurunan inflasi inti

JAKARTA. Rendahnya inflasi inti Oktober 2016 bisa menjadi peringatan bagi pemerintah. Sebab, rendahnya inflasi inti menjadi indikator yang menujukkan lemahnya daya beli masyarakat. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat inflasi Oktober 2016 sebesar 0,14% dengan inflasi tahun ke tahun 3,31%. Berdasarkan… Read More ›

Pemerintah Beri Sinyal Hapus Pajak Migas

Jakarta, Pemerintah membuka opsi untuk menghapuskan pajak kegiatan hulu minyak dan gas (migas), guna menekan harga gas untuk industri. Kementerian Koordinator Kemaritiman, yang mengusulkan opsi tersebut, saat ini tengah mengkaji penghapusan pajak penghasilan (PPh) dan penghasilan negara bukan pajak (PNBP)… Read More ›

Pencairan JHT Akan Balik ke Aturan Lama

JAKARTA. Rencana pemerintah untuk mengembalikan aturan pencairan dana jaminan hari tua  (JHT) ke aturan lama sepertinya sudah bulat. Lembaga kerjasama (LKS) tripartit nasional yang terdiri dari unsur pemerintah, serikat pekerja dan organisasi pengusaha sepakat untuk mengembalikan aturan pencairan dana JHT… Read More ›

Diller Mobil Mulai Obral Diskon

Agen penjual mobil berlomba tawarkan uang muka murah, cicilan ringan dengan tenor panjang demi mengejar target penjualan. JAKARTA. Jelang akhir tahun, agen pemegang merek mulai menggeber penjualan mobil. Targetnya: mendongkrak penjualan mobil yang selama 10 bulan di tahun 2016 ini… Read More ›

Asyik, Kini Pajak DIRE Hanya 0,5%

JAKARTA. Akhirnya relaksasi aturan Dana investasi Real Estate alias DIRE resmi berlaku. Pemerintaha menurunkan Pajak Penghasilan (PPh) produk DIRE menjadi 0,5% dari jumlah bruto nilai pengalihan real estate. Sebelumnya, produk DIRE dikenakan pajak sebesar 5%. Ketentuan anyar ini tercantum dalam… Read More ›